FAKTOR-FAKTOR YANG MENJADI PENYEBAB KENAKALAN REMAJA

  • Azwar Agus Dosen Tetap FH Universitas Tamansiswa Palembang

Abstract

Laporan “United Nations Congress on the Prevention of Crime and the Treatment of Offenders” yang bertemu di London pada tahun 1960 menyatakan adanya kenaikan jumlah juvenile delinquency (kejahatan anak remaja) dalam kualitas kejahatan, dan peningkatan dalam kegarangan serta kebengisannya yang lebih banyak dilakukan dalam aksi-aksi kelompok daripada tindak kejahatan individual. Penyebab kenakalan remaja sangat kompleks. Semua pihak ikut berkontribusi terhadap munculnya kenakalan remaja, baik secara aktif maupun pasif

Published
2019-06-19
How to Cite
Agus, A. (2019). FAKTOR-FAKTOR YANG MENJADI PENYEBAB KENAKALAN REMAJA. Jurnal Hukum Tri Pantang, 5(1), 1-8. https://doi.org/https://doi.org/10.51517/jhtp.v5i1.198